Marvells - Hati Terakhir
Marvells - Hati Terakhir
Akhir dari semuanya
Akhir dari yang tersisa
Kini ku t'lah berada
Di ujung hati yang ku rasa
Maafkan aku ini
Ku tak lagi di sisi hatimu
Hingga aku bicara
Dengan hati yang terakhir
Baiknya kau sadari
Segalanya t'lah berakhir
Kini ku t'lah berada
Di ujung hati yang ku rasa
Takkan ada lagi
Tak usah kau sesali
Maafkan aku ini
Ku tak lagi di sisi hatimu
Hingga aku bicara
Dengan hati yang terakhir
Maaf ku pergi saja
Dari sini, dari sini
Maafkan aku ini
Ku tak lagi di sisi hatimu
Hingga aku bicara
Dengan hati yang terakhir
Maafkan aku ini
Ku tak lagi di sisi hatimu
Hingga aku bicara
Dengan hati yang terakhir